
Hi Maya Friends, tahukah kamu? Manfaat donor darah ternyata bukan hanya bagi penerima donor, lho. Tapi bagi pendonor juga.
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤ
Donor darah ternyata baik untuk kesehatan tubuh, seperti mengurangi peningkatan risiko penyakit jantung, membantu tubuh untuk menstabilkan jumlah sel darah merah, menurunkan risiko kanker, dan masih banyak manfaat lainnya.
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤ
Nah, banyak banget kan manfaatnya? Yuk, ikutan kegiatan Donor Darah bersama Mayapada Hospital Tangerang (terbuka untuk umum).
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤ
Catat ya tanggal dan waktunya, Senin, 25 Maret 2019, pukul 09.00 s/d 12:00 WIB, di Koridor Auditorium Ang Boen Ing, Lantai 5, Mayapada Hospital Tangerang.
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤ
#HealthisLove ❤ Tiap tetes darah yang kamu donorkan sangat berarti bagi yang membutuhkan.
ㅤㅤㅤㅤㅤㅤ
Seru kan, Hidup sehat sembari beramal… 🙂
ㅤ