Jadwal Prenatal Yoga & Senam Hamil RSKIA Harapan Bunda Bandung

Salah satu cara agar persalinan nanti siap secara fisik dan mental itu banyak sekali caranya, selain semakin rajin beribadah dan berdoa kepada yang maha kuasa, bunda bisa coba Prenatal Yoga dan Senam Hamil

Alumnus Prenatal Yoga dan Senam Hamil banyak sekali yang merasakan betapa terbantunya saat sedang hamil, persalinan maupun pasca persalinan

Ayoo bun yang usia kandungannya sudah mencukupi ikuti Prenatal Yoga dan Senam Hamil di Harapan Bunda Bandung 🤗

Leave a Reply